
Tim Futsal Smara kembali persembahkan Thropy
Tanggal 11-12 Desember 2021 lalu, Tim Futsal SMA
Sejahtera Surabaya mengikuti kegiatan Economic Education Futsal
Tournament (EEFT) 2021 Yang diselenggarakan oleh Himpunan Mahasiswa
Jurusan Pendidikan Ekonomi Fakultas Ekonomika dan Bisnis Universitas
Negeri Surabaya.
Pada Kegiatan tersebut, Tim Futsal Smara meraih
JUARA 2 dan salah satu Siswa menyabet gelar Top Skor oleh MUHAMMAD
RIDHOTUL MU'MININ.
Terima Kasih untuk pemain, pelatih dan official, tetap semangat terus berjuang dan lambungkan prestasi setinggi-tingginya.